Dituduh Pro-Khilafah dan ISIS Prabowo Subianto Curhat di Markas Soneta

  Majapahit.com Deklarasi dukungan dari Relawan Rhoma Irama di Markas Soneta, Jalan Tole Iskandar, Depok, Jawa Barat, Minggu (28/10/2018)...

 

Majapahit.com Deklarasi dukungan dari Relawan Rhoma Irama di Markas Soneta, Jalan Tole Iskandar, Depok, Jawa Barat, Minggu (28/10/2018) dihadiri oleh Calon Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto

Seperti di kutip dari Liputan6.com pada kesempatan itu Prabowo Subianto sempat mencurahkan isi hatinya (curhat) kerap dituduh mendukung sistem khilafah. Bahkan dia juga merasa dianggap pro terhadap kelompok radikal Islamic State of Iraq and Syria (ISIS).

Dia mengatakan dari kecil mendukung NKRI, tapi saya malah dituduh mendukung membela khilafah ISIS. "Tapi ya sudahlah kalau orang sudah fitnah. Kita janganlah terpancing, jangan dibikin marah," ujar Prabowo dalam sambutannya.

Dia meminta kepada pendukungnya untuk  tidak terprovokasi dengan isu-isu yang dialamatkan kepadanya. justru Prabowo mengajak masyarakat meneladani sifat Nabi Muhammad yang sabar dalam menghadapi fitnah dan ujian.

"Rasulullah bukan hanya dihina, tapi juga diludahin. Beliau mau dibunuh, dilempar kotoran tapi Beliau tidak membalas. Maka kita juga tidak boleh membalas," ujar mantan Danjen Kopassus itu.

Dia meminta masyarakat untuk tegas dalam menentukan pilihann untuk Indonesia yang adil dan makmur melalui Pilpres 2019.

"Kita harus tegas, kita harus berdiri di kaki sendiri. Insyaallah jika kita diberi mandat, Indonesia akan bangkit lagi," ucap Prabowo menandaskan.

Deklarasi Relawan Rhoma for Prabowo-Sandi (PAS) di Markas Soneta juga dihadiri oleh Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan dan Sekjen PAN Eddy Soeparno. Sementara cawapres Sandiaga Salahuddin Uno lebih dulu meninggalkan lokasi karena ada agenda lain sebelum Prabowo tiba.

sumber

COMMENTS

Name

Berita,1,Pilpres,1,POLITIK,1,
ltr
item
Majapahit.com: Dituduh Pro-Khilafah dan ISIS Prabowo Subianto Curhat di Markas Soneta
Dituduh Pro-Khilafah dan ISIS Prabowo Subianto Curhat di Markas Soneta
Majapahit.com
https://www.majapahit.com/2018/10/dituduh-pro-khilafah-dan-isis-prabowo.html
https://www.majapahit.com/
https://www.majapahit.com/
https://www.majapahit.com/2018/10/dituduh-pro-khilafah-dan-isis-prabowo.html
true
6023895039959209111
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy